Bahan-bahan:
	- 4 potong roti tawar
 
	- 3 butir telur
 
	- 3 sdm mayonnaise
 
	- 1 sdt saus tomat
 
	- 1 sdm bawang bombay cincang
 
	- 1 sdm acar timun
 
	- 2 sdm Frisian Flag Susu Kental Manis Full Cream GOLD
 
	- Garam, secukupnya
 
Baca Juga: 4 Resep Cemilan Sehat untuk Memenuhi Kebutuhan Nutrisi
Cara membuat:
	- Rebus telur hingga matang. 
 
	- Panggang roti sebentar. 
 
	- Haluskan telur yang sudah direbus atau potong-potong kecil. 
 
	- Campurkan telur dengan mayonnaise, bawang bombay, acar timun, saus tomat, dan garam sesuai selera. 
 
	- Tambahkan Frisian Flag Susu Kental Manis Full Cream GOLD. 
 
	- Aduk hingga merata. 
 
	- Isi roti yang sudah di panggang dengan salad telur, sajikan. 
 
Baca juga: 5 Resep Puding Roti Tawar Lembut yang Mudah Dibuat