BERANDA

SUSTAINABILITY

Sehat Sejahtera Selaras

MILKPEDIA

Nutrisi & Kesehatan Manfaat Minum Susu Kapan & Bagaimana Cara Minum Susu FAQ

RESEP KAMI

Resep dengan Susu Cair Resep dengan Kental Manis Resep dengan Susu Bubuk

AKTIVITAS KAMI

Menangkan Puasamu dengan Frisian Flag Cokelatnya Bikin Semua Nikmat Dunia Zuzhu Games Zuzhu & Zazha Kebaikan Susu 100 Tahun Frisian Flag Professional

PRODUK KAMI

Susu Kental Manis Susu Siap Minum Susu Bubuk Keluarga Susu Ibu dan Balita

PERUSAHAAN KAMI

Tentang Kami Galeri Photo Berita Siaran Pers Business Principles Safety Policy Tujuan Kami

KARIR

Overview Pusat Karir Event Artikel

FITUR KAMI

Massa Tubuh Gizi Harian

Nutrisi & Kesehatan
11 Des 2018

Kurangi Stres dengan 4 Minuman Ini

Pasalnya, banyak cara yang bisa dilakukan untuk menghilangkan stres yang sedang dialami. Bisa dengan hangout bersama teman, melakukan hobi yang dimiliki, beristirahat dengan cara tidur atau bahkan berolahraga. Selain yang disebutkan di atas, menyeruput beberapa minuman di bawah ini juga dianggap sebagai cara ampuh untuk mengurangi stres dan membuat tubuh jadi lebih rileks. Ini dia 4 minuman yang bisa membantu kamu dari stres yang dialami:


1. Teh

Teh dianggap mampu menenangkan saraf dan suasana hati secara turun temurun. Dari berbagai jenis teh, teh hijau dipercaya kaya akan antioksidan yang mana memberikan efek anti stres. Efek tersebut ditimbulkan dari senyawa theanine dari setiap cangkirnya. Thenanine sendiri adalah senyawa yang dapat melepaskan hormone serotonin dan dopamine yang berfungsi mengurangi stres mental ataupun fisik.


2. Air jahe

Mendengar namanya saja seakan sudah mengurangi stres yang ada. Kebayang dong bagaimana hangatnya air jahe untuk tubuh. Jahe juga mengandung zat antioksidan yang diberi nama gingerol. Gingerol dapat menenagkan tubuh ketika stres.


3. Smoothie tomat atau wortel

Baik tomat atau wortel dikenal memiliki sumber serat yang baik serta kaya antioksidan untuk menurunkan stres. Selain itu, tomat dan wortel mengandung vitamin A dan vitamin C guna menangkal efek buruk dari radikal bebas.


4. Susu

Susu, apalagi dalam keadaan hangat sangat diandalkan selama beberapa generasi untuk membuat tubuh menjadi lebih rileks. Kandungan zat asam amino triptophan dan protein yang ada pada susu berfungsi menjaga kualitas tidur.


Dengan meminum secangkir susu bubuk Frisian Flag Purefarm Instant 15-30 menit sebelum tidur, efek rileks agar stres berkurang sudah bisa dirasakan. Frisian Flag Purefarm Instant diproduksi menggunakan susu bubuk berkualitas dengan kandungan zat gizi makro (protein, karbohidrat dan lemak) dan tinggi Vitamin A, B1, B2, B6, B12, C dan D, tinggi Kalsium dan mudah dilarutkan karena berada dalam bentuk instant. Dengan begitu, tingkat stress kamu dapat berkurang dan tubuh kamu bisa jadi lebih rileks.


Selain mengurangi stress, susu juga punya banyak gizi, lengkapi dengan Frisian Flag Purefarm Instant. Info lengkap Frisian Flag Purefarm Instant bisa Kamu temukan di sini.

Share This Entrys

Artikel Terkait
Milkpedia

Catat, Ini 5 Manfaat Kalsium dan Sumber Asupannya

Milkpedia

Mitos atau Fakta: Bolehkah Minum Susu Saat Berbuka Puasa?

Milkpedia

Nutrisi Yang Paling Sering Dilewatkan