3 Tips Agar Anak Mau Minum Susu dengan Mudah

Banner
| 09 Sep 2019

3 Tips Agar Anak Mau Minum Susu dengan Mudah

3 Tips Agar Anak Mau Minum Susu dengan Mudah

Tidak semua anak menyukai minum susu, dan sikap inilah yang membuat orangtua menjadi kebingungan dan khawatir. Sebab susu mengandung nutrisi penting bagi anak untuk mendukung tumbuh kembangnya, Banyak manfaat yang didapat dari susu untuk kesehatan dan perkembangan si anak. Berikut adalah tips agar anak mau minum susu dengan mudah.

1. Pendekatan Emosional

Anak memiliki emosi yang sulit diatur karenanya sebagai orangtua perlu memahami emosi dari anak. Untuk bisa membujuk anak minum susu perlu dilakukan pendekatan emosional. Perlu adanya ruang yang dekat untuk orangtua memahami anaknya, menanamkan keyakinan secara emosi bahwa minum susu penting.

2. Pengetahuan Pentingnya Susu

Sekali waktu ajak anak bicara pengetahuan tentang susu. Mulai dari hal yang ringan seperti bercerita tentang cita-cita yang anak ingin raih, lalu orangtua bisa menyisipkan bahwa pentingnya manfaat dari susu untuk tumbuh kembang dan cita-citanya. Hal ini bisa dilakukan dengan frekuensi yang konsisten agar anak punya keinginan minum susu.

3. Berikan Susu Yang Dia Suka

Susu memiliki banyak jenis, rasa dan cara penyajian. Setelah melakukan 2 hal di atas, langkah selanjutnya adalah mencari tahu susu yang disukai oleh anak. Ada banyak varian rasa dan penyajian yang bisa dipilih oleh anak. Salah satunya adalah Frisian Flag Junio. Susu Siap Minum Frisian Flag Junio memiliki varian rasa yang bisa menjadi pilihan anak, selain itu didukung oleh kemasan penyajian yang lucu, bisa menambah keinginan anak untuk minum susu. Susu Siap Minum Frisian Flag Junio juga memiliki nutrisi lengkap tanpa gula tambahan. Baik dikonsumsi sebagai tambahan Nutrisi untuk mendukung tumbuh kembang fisik dan otak anak dan menyiapkan anak mencapai potensi terbaiknya.Selain kandungan Nutrisi Makro seperti karbohidrat, protein dan lemak, Frisian Flag Junio juga mengandung Nutrisi untuk otak seperti Omega 3, Omega 6, Kalsium, Fosfor serta 9 vitamin dan 4 mineral. Rutin konsumsi Frisian Flag Junio sesuai saran penyajian dapat membantu mengoptimalkan pertumbuhan otak di masa emas pertumbuhan anak.


Berikan terus Frisian Flag Junio untuk penuhi nutrisi harian si kecil, dengan berbagai varian rasa yang bisa kamu temukan di sini!



Artikel Terkait